Top Jabar, Soreang – Sembilan belas anggota Polresta Bandung yang berprestasi menerima penghargaan dari Kapolresta Bandung Kombes Pol Hendra Kurniawan. Kapolresta Bandung Kombes Pol Hendra Kurniawan mengatakan pemberian penghargaan tersebut merupakan bentuk perhatian pimpinan kepada anggota yang berprestasi. “Penghargaan ini penting dan berharga bagi anggota untuk karirnya,” katanya. Senin, (1/11/2021). Dari ke sembilan belas anggota […]