Top Jabar, Karawang – Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mendorong peningkatan produksi beras di Jabar, agar setara dengan produkai beras di Asia Tenggara , seperti Vietnam dan Thailand. Dorongan tersebut disampaikan Ridwan Kamil saat mengikuti kegiatan Panen Raya dan Rempug Tani Nasional bersama Mantan Menteri Sosial, Salim Segaf Al Jufri, di Desa Pasir Tanjung, Kecamatan […]