TOP JABAR, Kota Bandung – Nama mantan Wali Kota Blitar M Samanhudi Anwar kembali mencuat setelah kejadian penetapan status tersangka kasus suap oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada 8 Juni 2018 lalu. Namun bukan karena prestasi, namanya kembali sensasional lantaran terseret dalam kasus perampokan rumah dinas Wali Kota Blitar pada 12 Desember 2022 lalu. Lagi-lagi […]