Tag: polsek ciparay

Kamis Ceria, Warga Griya Lansia Rekreasi Bersama Polsek Ciparay

TOP JABAR – Polsek Ciparay melaksanakan Kamis Ceria di Griya Lansia Dinsos Jawa Barat, Kecamatan Ciparay, Kabupaten Bandung. Hal tersebut sebagai Bentuk perhatian Polri terhadap warga lansia. Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo melalui Kapolsek Ciparay AKP Asep Dedi mengatakan Kamis Ceria ini rutin dilakukan setiap bulannya. “Kamis Ceria ini rutin kami lakukan bersama warga […]

Loading

Selengkapnya

Berikan Keterangan Palsu, Korban Begal Ditetapkan Jadi Tersangka

Top Jabar, Kabupaten Bandung – Sempat viral dibeberapa media sosial terkait aksi pembegalan di terhadap korban berinisial AFT. Polsek Ciparay Polresta Bandung akhirnya menetapkan AFT sebagai tersangka. Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo saat menggelar konferensi pers di Mapolsek Ciparay mengatakan penetapan AFT sebagai tersangka dikarenakan memberikan keterangan palsu. “Yang bersangkutan ini ternyata memberikan keterangan […]

Loading

Selengkapnya

Polresta Bandung Bangun Empat Rumah Layak Huni Di Ciparay

Top Jabar, Soreang – Sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat yang membutuhkan khususnya memiliki rumah tidak laiak huni (rutilahu) dan tidak memiliki rumah. Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo mengatakan pembangunan rumah tidak laiak huni menjadi laiak huni adalah salah satu program Muspika Kecamatan Ciparay, Kabupaten Bandung. “Hari ini kita melakukan penyerahan kunci rumah yang […]

Loading

Selengkapnya