Tag: Obat Terlarang

Polresta Bandung Musnahkan Ribuan Botol Miras dan Obat Keras Jelang Natal dan Tahun Baru

TOP JABAR – Menjelang libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, Polresta Bandung melaksanakan pemusnahan barang bukti hasil operasi penyakit masyarakat (pekat) di Soreang, Kabupaten Bandung. Jumat, 20 Desember 2024. Kapolresta Bandung, Kombes Pol Kusworo Wibowo mengatakan dalam pemusnahan ini. Sebanyak 11.500 botol minuman keras (miras), 15.000 butir obat-obatan keras seperti Trihexiphenidyl dan Tramadol, serta […]

Loading

Selengkapnya

Bawa Obat Terlarang, Seorang Pemuda Diamankan Tim Si Jalak Presisi Polresta Bandung

TOP JABAR – Tim Si Jalak Presisi Polresta Bandung kembali mengamankan pemuda yang kedapatan membawa obat terlarang jenis Psikotropika dalam bentuk pil Alprazolam dan pil Xanax. Pemuda tersebut diamankan di kawasan stadion Jalak Harupat Jalan Terusan Soreang Cipatik, Kecamatan Kutawaringin, Kabupaten Bandung Jawa Barat. Kamis, 28 Maret 2024 malam. Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo […]

Loading

Selengkapnya

Puluhan Ribu Obat Terlarang, Miras Hingga Ratusan Knalpot Brong Dimusnahkan Polresta Bandung Jelang Nataru

TOP JABAR – Menjelang Natal 2023 dan malam Tahun Baru 2024, Polresta Bandung memusnahkan puluhan ribu obat terlarang, miras hingga knalpot brong. Pemusnahan barang bukti hasil operasi sejak Juli-Desember 2023, bertujuan untuk menjaga kemanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) juga mencegah adanya pelanggaran hukum di malam tahun baru. “Hari ini Polresta Bandung masih dalam rangkaian gelar […]

Loading

Selengkapnya

Respon Cepat, Polsek Cicalengka Sita Ribuan Butir Obat Terlarang

TOP JABAR – Polisi Sektor Cicalengka Polresta Bandung (Polsek Cicalengka) secara terus menerus memerangi peredaran obat-obatan terlarang (Tipe G) yang berada di wilayah Kecamatan Cicalengka, Kabupaten Bandung. Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo melalui Kapolsek Cicalengka Kompol Deni Rusnandar mengatakan kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai jawaban dari program Jumat Curhat terkait maraknya peredaran obat-obatan di wilayah […]

Loading

Selengkapnya