Tag: Pemeriksaan Serentak Senjata Api

Polda Jabar Gelar Pemeriksaan Serentak Senjata Api Anggota Polri

TOP JABAR – Polda Jawa Barat bersama seluruh jajaran Polres di wilayahnya menggelar pemeriksaan senjata api (senpi) secara serentak. Senin, 23 Desember 2024. Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan instruksi dalam telegram dari Itwasum Polri sebagai bagian dari upaya pengawasan dan pengendalian senjata api di lingkungan Polri. Pemeriksaan serupa juga dilakukan serentak di seluruh jajaran Polda se-Indonesia. […]

Loading

Selengkapnya